170 Soal UAS/PAS PAI Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013

170 Soal UAS/PAS Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013 admin publish untuk siswa SMA/SMK/MA/MAK/Sederajat sebagai referensi menghadapi pekan penilaian akhir semester 1 mata pelajaran agama Islam. Semua soal agama Islam kelas 10 yang ada di tulisan ini merupakan rangkuman dari soal sebelumnya yang telah admin publish. Keuntungan membaca tulisan yang admin siapkan adalah semua soal baik itu pilihan ganda/PG, essay/uraian sudah ada jawabannya, tentunya akan memudahkan anda belajar mulai dari bab sebelum PTS, yaitu soal-soal agama Islam tentang Asmaul Husna sampai materi setelah penilaian tengah semester atau bab terakhir dari materi yang ada di semester ganjil yaitu soal tentang persaudaraan (ukhuwah).

Tidak hanya bagi siswa, soal-soal agama Islam K13 kelas x semester 1 ini, bisa juga dipergunakan untuk guru maple PAI untuk pembuatan soal-soal ulangan harian, MID/UTS ataupun PAS.

Lanjut…

Silahkan anda baca semua materi dari setiap bagian yang admin persiapkan di bawah ini:

1# Materi Sebelum PTS (Penilaian Tengah Semester)

Ada 5 Bab yang bisa anda pelajari, diantaranya:
- Soal tentang Asmaul husna
- Soal tentang berpakaian sesuai Syari'at
- Soal tentang Jujur
- Soal tentang Al-Qur'an
- Soal tentang Hadits

Semuanya terangkum dalam 120 soal (PG dan Essay),silahkan baca: 120+ Soal PTS PAI Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban

2# Materi soal Sesudah PTS

Ada 5 Bab juga, sama dengan materi sebelum ujian tengah semester satu, yaitu:
- Soal tentang Ijtihad
- Soal tentang dakwah Nabi Muhammad SAW di Makkah
- Soal tentang Kontrol diri (Mujahadah an Nafs)
- Soal tentang Prasangka Baik (Husnuzhan)
- dan yang terakhir soal PAI tentang Persaudaraan (Ukhuwah).

Ada sekitar 130 butir soal (PG + Essay) yang ada pada 2# materi setelah PTS

3# Materi UAS/PAS

Materi ini ada sekitar 40 soal (PG + essay) yang bisa anda baca mulai dari tulisan:

Contoh Soal UAS/PAS PAI Kelas X Semester 1 K13 Beserta Jawaban

Dengan demikain total keseluruhan soal yang admin rekomendasikan sebagai bekal persiapan menghadapi ujian akhir semester satu berjumlah 170 soal.